Semakin meningkatnya angka kecelakaan lalu lintas setiap hari, membuat salah satu raksasa elektronik dunia, Samsung, membuat terobosan dalam teknologinya. Kepedulian Samsung ini terwujud dengan menghadirkan 'Safety Truck' di jalanan Argentina. Sebuah truk trailer yang dilengkapi empat buah layar monitor terpasang di bagian belakang, semua monitor ini tersambung dengan kamera live view yang … [Read more...] about Samsung Safety Truck, Truk Dengan Kamera Live View Yang Peduli Keselamatan Berlalu Lintas
News
Sony A7 Bekas Terlindas Truk Laku Terjual Seharga $20
Hai.. Salah satu tips menarik buat anda, jika seandainya kamera anda rusak karena terlindas sebuah truk, seandainya saja yah.. Jangan sampai anda terobsesi dan menaruh kamera anda di bawah roda truk, anda masih bisa menawarkannya di situs lelang online ebay, mungkin saja masih ada yang tertarik membelinya. :D Seperti dilaporkan oleh Sonyalpharumors seorang pemilik Sony A7 yang berharga kurang … [Read more...] about Sony A7 Bekas Terlindas Truk Laku Terjual Seharga $20
Di Masa Depan Kamera Bisa Mengidentifikasi Objek Yang Dilihatnya
Dengan kecanggihan teknologi saat ini, muncul tren baru di dunia fotografi bagaimana kemampuan untuk mengenali dan memberi tag secara otomatis, terhadap objek yang muncul di dalam kamera. Flickr mulai memperkenalkan fitur berupa autotags untuk setiap foto yang anda unggah di situs tersebut. Layanan baru Google juga memungkinkan anda untuk melakukan pencarian terhadap foto anda yang tak berlabel, … [Read more...] about Di Masa Depan Kamera Bisa Mengidentifikasi Objek Yang Dilihatnya
Memotret Bangunan Publik Di Eropa Harus Membayar Terlebih Dulu ?
Di Eropa, kebebasan seorang fotografer untuk memiliki hak cipta atas fotonya, yang memotret objek berupa bangunan ataupun patung milik publik, tanpa harus merasa kuatir untuk membayar fee atau harus meminta izin terlebih dahulu, dikenal dengan sebutan "Freedom of Panorama". "Considers that the commercial use of photographs, video footage or other images of works which are permanently located in … [Read more...] about Memotret Bangunan Publik Di Eropa Harus Membayar Terlebih Dulu ?
Vincent Van Gogh Tampil Dalam Foto Berusia 128 Tahun
Namanya orang terkenal, maka semua hal tentang orang tersebut biasanya menjadi buruan orang banyak, bahkan untuk sebuah foto tua berusia sekitar 128 tahun ! Seperti dilansir dari Petapixel, ahli foto Perancis Serge Plantureux menuliskan hal ini di majalah L 'Oeil de la Photographie (The Eye of Photography), menurut Serge, foto tersebut menarik perhatiannya setelah dibawa kepadanya oleh dua orang … [Read more...] about Vincent Van Gogh Tampil Dalam Foto Berusia 128 Tahun
Canon Connect Station CS100, Media Simpan Foto Dan Video Untuk Fotografer Canon
Sebuah terobosan baru dari Canon, setelah diperkenalkan secara resmi di acara Consumer Electronic Show awal tahun ini, Canon Connect Station CS 100 kini masuk masa preordernya, sebuah perangkat elektronik tempat anda menyimpan foto dan video secara langsung dari kamera. Perangkat ini secara sekilas mungkin tampak seperti Apple TV Box, karena CS 100 juga bisa dihubungkan dengan TV melalui koneksi … [Read more...] about Canon Connect Station CS100, Media Simpan Foto Dan Video Untuk Fotografer Canon